Detail Cantuman Kembali
Mudah dan Praktis: Mengenal dan Menggunakan CorelDraw 12: Untuk Desain Pracetak
beberapa vendor software pengolah image berbasis vektor terus bermunculan. namun, sebagian besar industri percetakan di indonesia lebih memilih coreldraw sebagai softwarenya. hal ini dikarenakan banyak sekali fasilitas dan kemudahan yang diberikan oleh software tersebut.rndengan demikian, mempelajari coreldraw adalah pilihan yagn sangat tepat bagi siapapun yang tertarik dengan dunia percetakan.rnbuku ini membahas cara penggunaan coreldraw secara praktis dan mudah. dimulai dari cara mengoptimalkan kinerja coreldraw, membuat objek dasar, pengaturan objek dasar, pewarnaan objek, pembentukan dan pengaturan objek lanjut, cara menggunakan layer, contoh aplikasi pembuatan logo, kartu nama, kop surat, hingga cara mencetak dokumen untuk keperluan sablon dan cetak offset. selain itu, disertakan juga shorcut-shorcut yang disediakan coreldraw12 untuk membantu mempercepat proses kinerja kita.
Harri Muliawan - Personal Name
Cetakan 1
005.3;Mul;m;c1
978-979-543-5174
005.3
Text
Indonesia
Yrama widya
2007
Bandung
160hal;20cm
LOADING LIST...
LOADING LIST...